7 Cara Mengubah PDF ke Word yang Bisa Kamu Gunakan di 2021

PDF ini sangat sering kita temui, mulai dari dunia sekolah hingga dunia kerja semuanya familiar dengan ekstensi yang satu ini. Portable Document Format yang merupakan kepanjangan dari PDF ini sangat disukai karena ukurannya yang tidak memakan tempat. Namun, dibandingkan dengan .doc atau .docx dari Microsoft Word yang sangat mudah untuk di-edit, PDF memiliki proses yang sedikit ribet. Oleh karena itu, konversi PDF ke Word akan sangat sering dilakukan oleh semua kalangan, mulai dari pelajar, hingga pegawai kantoran.

Melakukan konversi atau penggantian jenis ekstensi PDF sebenarnya cukup mudah, namun membutuhkan bantuan aplikasi office untuk di-export ke ekstensi yang kita inginkan. Nah, daripada kita bolak-balik menggunakan aplikasi office, ada salah satu cara lain, yaitu dengan menggunakan pengonversi online.

Berikut adalah 7 pengonversi PDF ke Word terbaik yang bisa kamu gunakan untuk mempermudah produktivitasmu:

Daftar isi

1. I Love PDF

Link Detil

Pengonversi pertama dan yang paling sering penulis gunakan untuk melakukan konversi file dengan ekstensi PDF adalah I Love PDF. Meskipun memiliki tampilan yang minimalis, pengonversi satu ini juga mampu untuk menggabungkan, membagi, dan memecahkan file berekstensi PDF.

Yang penulis sukai dari online tools satu ini adalah selain gratis, kita bahkan dapat melihat riwayat konversi file yang pernah kita unggah. Namun, sepengalaman penulis, mengonversi file PDF berukuran besar nan kompleks akan memakan waktu, dan terkadang ada sedikit error di sana-sini. Sehingga, penulis hanya merekomendasikan I Love PDF ini untuk menangani file PDF berukuran mungil.

2. Small PDF

Link Detil

Pengonversi kedua adalah Small PDF yang juga mampu untuk mempermudah produktivitasmu. Online tools yang satu ini dapat diakses secara gratis melalui web, atau melalui aplikasi yang berbayar. Meskipun gratis, Small PDF setidaknya berani menyajikan 16 fitur yang ditawarkan melalui web kepada para penggunanya.

Small PDF merupakan salah satu pengonversi PDF yang cocok digunakan sehari-hari untuk semua kalangan. Dengan online tools satu ini, dijamin konversi PDF ke Word akan mudah, meskipun dengan versi gratisan sekalipun.

3. Zamzar

Link Detil

Zamzar merupakan pengonversi ketiga yang tidak hanya dapat mengubah PDF ke Word, namun masih banyak format lainnya. Online tools yang multifungsi ini bahkan mampu melakukan lebih dari 1200 konversi yang berbeda, termasuk video, audio, e-book, dan lainnya. Pengonversi ini sangat mudah untuk digunakan, karena kamu hanya membutuhkan tiga langkah sederhana seperti yang terpampang di situs web mereka.

Dengan tampilannya yang sederhana namun tetap informati, pengguna dipastikan akan langsung menyukai online tools yang satu ini. Namun, seperti informasi yang tertera di situs mereka, Zamzar hanya dapat memproses file PDF hingga berukuran 50 MB.

4. PDF2DOC

Link Detil

Menduduki posisi ke empat, PDF2DOC merupakan pengonversi yang tidak kalah populer. Online tools yang satu ini juga sangat mampu untuk mengubah ekstensi PDF ke Word. Uniknya, PDF2DOC mampu mengonversi 20 file sekaligus, sehingga akan sangat ideal buat kamu yang sedang berurusan dengan banyak file PDF.

Dengan tampilannya yang sederhana seperti situs lain pada umumnya, PDF2DOC dapat diakses di smartphone. Selain itu, online tools ini mampu mempertahankan format dan font yang digunakan pada file PDF, bahkan setelah dikonversi ke Word.

5. Online2PDF

Link Detil

Kelima, pengonversi yang mungkin paling sering digunakan adalah Online2PDF. Dengan online tools yang anti-ribet satu ini, kamu dapat langsung memilih format yang kamu inginkan ketika mengonversi file PDF. Fitur-fitur yang ditawarkan juga tidak jauh berbeda dengan pengonversi yang lainnya.

Perlu diperhatikan bahwa terdapat batasan dalam konversi suatu file, yaitu maksimal berukuran 50 MB dan maksimal 100 halaman. Selain itu, online tools satu ini memiliki waktu pemrosesan yang sedikit lebih lambat dibandingkan dengan online tools lainnya.

6. Alto PDF

Link Detil

Sebagai pengonversi yang menduduki posisi enam, Alto PDF juga merupakan salah satu online tools yang bagus. Fitur yang ditawarkan juga sangat mudah dimengerti, karena semua fitur sudah dipampang dengan sangat jelas pada halaman situs mereka.

Untuk lebih memanjakan penggunanya, Alto PDF juga menawarkan dukungan integrasi Google Drive, Dropbox, hingga Microsoft OneDrive. Online tools satu ini juga mengedepankan keamanan para penggunanya. Ketika situs web ditutup oleh pengguna, file yang diunggah secara otomatis dihapus dari server mereka.

7. PDF Candy

Link Detil

Terakhir, PDF Candy mungkin cocok buat kamu yang masih kurang sreg dengan semua pengonversi PDF ke Word di atas. Mengusung sistem yang sepenuhnya gratis digunakan untuk penggunanya, PDF Candy juga dapat diintegrasikan dengan Google Drive dan Dropbox. Meskipun gratis, online tools satu ini benar-benar mampu bersaing dengan aplikasi serupa.

Kekurangan dari online tools ini terletak pada pemrosesan file dalam jumlah banyak. Terdapat sedikit error pada format asli yang telah dikonversi melalui online tools yang satu ini. Meskipun demikian, PDF Candy berhasil menawarkan fitur untuk konversi PDF ke Word yang cukup lengkap.

Nah, kira-kira itulah beberapa pengonversi PDF ke word gratis yang bisa kamu gunakan. Online tools ini dibuat dengan tujuan untuk mempermudah produktivitasmu. Mana tools yang menjadi favoritmu, brott?

Baca juga informasi menarik lainnya terkait Tech atau artikel lainnya dari Bima. For further information and other inquiries, you can contact us via author

beda ps3 slim dan fat

When discussing the differences between PS3 Slim and PS3 Fat, it’s essential to delve into various aspects to understand their unique features and improvements.

Design and Size

The PS3 Slim is notably smaller and lighter compared to the PS3 Fat. This redesign resulted in a more compact form factor, making it easier to fit into entertainment setups and reducing its overall weight.

Performance and Features

In terms of performance, both models are quite similar, but the PS3 Slim offers better energy efficiency. The Slim version also incorporates a quieter fan system, reducing noise during gameplay, and includes more storage options compared to the Fat model.

Price and Availability

The PS3 Slim was priced lower than the PS3 Fat at launch, offering a more budget-friendly option for gamers. Additionally, the Slim model is more readily available on the market today due to its more recent production.

In summary, the PS3 Slim represents a refined version of the PS3 Fat, offering enhancements in design, efficiency, and cost. While both models deliver similar performance, the Slim’s improvements make it a preferable choice for many gamers.

bowling pekanbaru

Bowling Pekanbaru is a popular destination for bowling enthusiasts in Indonesia, offering a range of facilities and services for players of all skill levels. This venue is known for its modern bowling lanes, comfortable seating, and a lively atmosphere, making it an ideal spot for both casual and competitive play.

Facilities and Services

Bowling Pekanbaru boasts state-of-the-art equipment, including high-quality bowling lanes and automatic scoring systems. The center is well-maintained, ensuring a pleasant experience for visitors. Additionally, there are various amenities such as a snack bar, rental services for bowling shoes and balls, and ample parking space.

Events and Tournaments

The center regularly hosts local and regional bowling tournaments, attracting players from across the area. These events are well-organized, with professional staff ensuring smooth operation and fair competition. Participants of all levels can join, making it a great opportunity to showcase skills and meet fellow bowlers.

Visitor Experience

Visitors to Bowling Pekanbaru often commend the friendly staff and welcoming environment. The center is designed to cater to both individual players and groups, with options for booking lanes in advance. The overall experience is enhanced by the vibrant community atmosphere and excellent customer service.

In conclusion, Bowling Pekanbaru is a premier destination for anyone interested in bowling in Pekanbaru. With its top-notch facilities, engaging events, and positive visitor feedback, it stands out as a key spot for both recreational and competitive bowling.

cek miota meter

CEK MIOTA METER adalah alat penting untuk mengukur dan memantau performa serta kesehatan sistem MIOTA. MIOTA, yang merupakan token dari jaringan IOTA, membutuhkan pemantauan yang akurat untuk memastikan bahwa semua transaksi dan proses berjalan dengan baik. Dalam artikel ini, kita akan menjelaskan tentang fungsi utama dari CEK MIOTA METER, cara penggunaannya, dan manfaat yang bisa didapatkan dari alat ini.

Fungsi Utama CEK MIOTA METER

CEK MIOTA METER berfungsi untuk mengukur kecepatan transaksi, kesehatan node, dan stabilitas jaringan MIOTA. Alat ini memberikan data yang real-time tentang berbagai aspek dari jaringan, membantu pengguna dan pengembang dalam mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah yang mungkin muncul.

Cara Penggunaan CEK MIOTA METER

Untuk menggunakan CEK MIOTA METER, pengguna perlu mengakses alat ini melalui platform yang telah ditentukan dan mengikuti instruksi yang ada. Biasanya, pengguna harus memasukkan alamat MIOTA atau node tertentu yang ingin dipantau. Data akan ditampilkan dalam bentuk grafik atau tabel, memudahkan analisis.

Manfaat CEK MIOTA METER

Manfaat utama dari menggunakan CEK MIOTA METER adalah meningkatkan efisiensi dan keamanan sistem MIOTA. Dengan memantau performa secara terus-menerus, pengguna dapat dengan cepat mendeteksi dan mengatasi masalah yang dapat mempengaruhi kinerja jaringan.

Sebagai kesimpulan, CEK MIOTA METER adalah alat yang sangat berguna untuk menjaga kinerja dan kesehatan jaringan MIOTA. Penggunaan yang tepat dari alat ini dapat memastikan bahwa semua aspek jaringan berjalan dengan optimal, mendukung keberhasilan berbagai aplikasi berbasis MIOTA.

download picsart mod versi lama

In the ever-evolving landscape of mobile apps, downloading older versions of popular applications can sometimes be necessary. One such app is PicsArt, a well-known photo editing tool. Users might seek to download an older version of PicsArt Mod due to various reasons such as compatibility issues, preference for certain features, or a more familiar user interface. This article delves into the details of downloading an older version of PicsArt Mod, providing comprehensive insights into the process and considerations.

Understanding PicsArt Mod Versions

PicsArt Mod is a modified version of the standard PicsArt app, offering additional features and functionalities not available in the original app. Older versions of PicsArt Mod may include unique features that users find beneficial or more aligned with their editing needs. It’s crucial to understand the differences between various versions to choose the one that best fits your requirements.

How to Download an Older Version of PicsArt Mod

To download an older version of PicsArt Mod, users typically need to find a reliable source. Various websites and forums provide APK files for older versions. It’s essential to download from reputable sources to avoid potential security risks. After obtaining the APK file, users should enable installation from unknown sources in their device settings before proceeding with the installation.

Benefits and Risks of Using Older Versions

Using an older version of PicsArt Mod can offer benefits such as a more stable performance or specific features that are no longer available in newer versions. However, there are risks involved, including potential security vulnerabilities and lack of support. Users should weigh these factors carefully and consider whether the benefits outweigh the risks.

In summary, downloading an older version of PicsArt Mod can be a viable option for users seeking specific features or compatibility. By understanding the differences between versions, following safe download practices, and weighing the benefits and risks, users can make an informed decision about using an older version of this popular photo editing tool.

15 Kebiasaan Aneh yang Pernah Kamu Lakukan di Game [Part 2]

Ada saat dimana kamu terlalu iseng atau terlalu bosan dengan game yang kamu mainkan, kamu lakukan berbagai hal yang tak ada untungnya tapi terus kamu lakukan di game apapun karena kebiasaan. Sebelumnya kami pernah menyebutkan 15 kebiasaan aneh yang pasti pernah kamu lakukan. Namun tampaknya 15 saja tak cukup, maka dari itu kami tambahkan 15 lagi yang kemungkinan besar juga pernah kamu lakukan setidaknya satu kali.

Berikut ada 15 kebiasaan aneh  yang pernah kamu lakukan (part 2). Part pertama bisa kamu lihat disini.

Daftar isi

1. Teriak “aw” saat terkena hit

Game seharusnya takkan buat kamu sakit secara fisik, namun meskipun begitu tak menghentikan orang teriak “aw” tiap kali terkena serangan yang miliki damage besar. Kata tersebut sering dilanjutkan dengan “sakit banget” disaat kamu tak merasakan apapun karena kamu hanya bermain karakter virtual. Ini sering terjadi pada game FPS atau game PVP arena seperti MOBA. Apabila kamu merasa tak pernah melakukan hal demikian, setidaknya salah satu temanmu pasti pernah melakukan ini.

2. Double Jump bahkan disaat tak perlu

Double jump jadi mekanik gameplay yang sering ada di game platformer. Mekanik ini memberikan pemain jarak lompat yang lebih tinggi dan lebih jauh dengan cara melompat lagi saat telah berada di udara. Saat dapatkan kekuatan ini, rintangan yang akan dihadapi biasanya memerlukanmu untuk gunakan double jump ini. Namun mungkin karena terbiasa dan keenakan dengan double jump, semua loncat harus dibarengi dengan loncat kedua bahkan disaat kamu tak perlu untuk lakukan demikian. Bisa juga ini dikarenakan pemain merasa takut lompatan biasanya tak cukup untuk capai platform selanjutnya. Apapun itu, double jump serasa seperti “cari aman” tiap kali pemain harus loncat dari satu platform ke platform lain.

3. Lakukan hal tak jelas selagi NPC bicara

Tidakkah kamu kesal disaat aksi kerenmu dihentikan sejenak oleh NPC mencoba memberitahumu sesuatu yang bisa saja relevan dengan misi dan cerita di game? Kamu begitu tak sabar si NPC selesai bicara, kamu lakukan berbagai hal untuk mengisi kebosanan mulai dari menembak tak jelas, menggebuk NPC, lari tak jelas, dll. Untungnya si NPC tersebut tak ada respon mengapa si karakter utama tiba-tiba terlihat seperti orang gila yang kehabisan obat.

4. Mencoba mengintip karakter perempuan yang memakai rok

Gamer didominasi oleh laki-laki, maka saat melihat karakter perempuan yang terlihat cantik dan kebetulan memakai rok, gamer genit takkan sia-siakan momen tersebut. Sering terjadi pada game dengan perspektif first-person, gamer genit sering mengintip apa dibalik rok karakter tersebut dengan menunduk dan menggerakan kamera ke arah bawah rok. Dengan teknologi Virtual-reality, kebiasaan ini makin merajarela pada game seperti Summer’s Lesson dan game VR yang tampilkan gadis cantik dengan rok lainnya.

5. Simpan item langka karena “sayang, nanti perlu”, tapi tak dipakai sampai game tamat

Di game RPG, item biasanya punya tingkat kelangkaan sendiri. Karena langka inilah pemain terdorong untuk tidak pakai item tersebut karena takut akan perlu item tersebut pada momen krusial nantinya. Tapi mungkin dikarenakan sudah dapat item yang lebih bagus lagi atau lupa kamu punya item tersebut, sampai tamat item tersebut tak tersentuh lagi dan hanya jadi beban didalam inventory-mu sepanjang game.

Hal serupa sering terjadi juga pada game shooter. Disaat pemain dapatkan senjata bagus tapi pelurunya sedikit, terkadang pemain terpikir untuk tidak gunakan senjata tersebut sampai momen yang tepat. Tapi karena “sayang, nanti perlu” inilah terkadang senjata tersebut tak dipakai sama sekali dan menjadi seperti koleksi kesayangan saja untuk pemain tersebut.

6. Save dua kali untuk jaga-jaga

Bayangkan bermain game seperti Alien Isolation tanpa save sama sekali? Apakah kamu selalu ada waktu untuk memainkan game 20 jam dalam satu kali duduk? Untungnya game sekarang telah dilengkapi dengan fitur save agar kamu bisa kembali melanjutkan game-mu dilain waktu. Namun terkadang ada sifat paranoid muncul saat menyimpan progress game, kamu lakukan save lebih dari satu kali untuk jaga-jaga game benar-benar disimpan. Atau mungkin kamu sengaja buat dua file save yang berbeda untuk jaga-jaga kalau salah satu save tiba-tiba corrupt.

7. Quick Switch saat gunakan sniper (AKA tembak Q-Q)

Sering terjadi di game FPS yang butuh refleks cepat seperti Counter Strike, quick switch pada sniper atau dikenal gamer Indonesia sebagaik “Q-Q” sering dilakukan karena dianggap lebih cepat daripada menunggu animasi kokang dari sniper tersebut untuk tembakan selanjutnya. Pada dasarnya trik ini ada benarnya dapat membuat proses tembakan selanjutnya lebih cepat di beberapa game, namun kebanyakan tidak. Orang semakin lama melakukan ini agar terlihat pro dan keren dengan game yang mereka mainkan.

8. Tekan WASD saat belum masuk game

WASD jadi tombol standar gaming PC saat ini. Kebanyakan game telah gunakan WASD sebagai tombol untuk jalankan karakter yang dimainkan. Karena inilah, terkadang menjadi kebiasaan tersendiri untuk gamer PC untuk tekan WASD setiap saat selagi menunggu loading atau bahkan saat tak bermain saat sekali. Apabila kamu melihat orang asing tiba-tiba menekan tombol WASD saat tak bermain game, kemungkinan besar dia gamer.

9. Mati dengan sengaja untuk lihat animasi mati karakter

Beberapa game sekarang seperti Rise of the Tomb Raider hadir dengan kumpulan death scene yang mengerikan dan penuh gore. Untuk gamer yang masokis, hal ini jadi kepuasan tersendiri untuk melihat karakter yang mereka mainkan mati sesadis mungkin. Terkadang mereka tak segan-segan sengaja membuat karakter mereka mati hanya untuk melihat seperti apa dan sesadis apa cara dia mati.

10. Sengaja nabrak saat gunakan motor untuk lihat animasi jatuhnya

Game open-world atau balap biasanya menawarkan motor sebagai salah satu kendaraan yang bisa dikendarai. Terkadang saat gamer tersebut terlalu bosan dan iseng di waktu yang sama, mereka akan coba tarik gas sekuat mungkin lalu menabrak sesuatu hanya untuk melihat seberapa jauh karakter tersebut terpental dari motor dan melihat animasi jatuhnya. Grand Theft Auto IV menjadi game yang paling menyenangkan untuk lakukan hal ini karena animasi ragdoll-nya yang berlebihan.

11. Tekan tombol gas sekuat mungkin, berpikir kendaraan akan bergerak lebih cepat

Kembali bicara soal kendaraan di game, tiap mobil dan motor biasanya punya tingkat akselerasi sendiri serta kecepatan maksimum masing-masing. Tapi terkadang karena terbawa nafsu untuk ngebut di game, orang menekan tombol gas sekuat mungkin dengan harapan kendaraan yang mereka bawa akan lebih cepat akselerasinya. News flash, seberapa kuat kamu menekan tombol gas, mobil hanya akan bergerak sebagaimana status yang kendaraan tersebut miliki. Tapi fakta tersebut mungkin takkan membuang kebiasaan orang untuk menekan tombol gas sampai jebol kedalam.

12. Bertingkah layaknya orang normal di game open-world

Pernahkah kamu melihat NPC terus-terusan lari sepanjang jalan, bawa senjata dan tembak sembarangan, lalu naik mobil kayak orang gila? Mungkin pernah beberapa kali, tapi tak sesering karaktermu. Mungkin karena terlalu bosan, pemain akan bertingkah layaknya orang normal mulai dari jalan biasa, bawa mobil dengan lambat, mematuhi lampu lalu lintas, dll. Biasanya tak butuh waktu lama untuk pemain tersebut rusak karakter normal mereka dan kembali beraksi bagai orang gila di lima menit selanjutnya. Tapi ya… setidaknya mencoba sedikit.

13. Matikan game dengan paksa via task manager ketimbang dari game langsung

Waktu adalah uang, maka tiap detik yang dihabiskan sangat berharga bagimu. Beberapa game sekarang ini masih ada yang tak kasih opsi cepat untuk keluar dari game, dan jikapun iya terkadang masih lama karena ada semacam loading terlebih dahulu sebelum game dimatikan. Maka dari itu, gamer yang sedang emosi karena kalah terus atau sekedar malas menunggu terkadang langsung matikan game secara paksa via task manager atau alt+f4. Game tidak disimpan karena dimatikan paksa? Siapa peduli, lagipula skor dari bermain tadi amburadul, jadi bisa ulang lagi agar dapat skor lebih tinggi.

14. Susun rapi kumpulan mayat yang kamu bunuh

Kebiasaan ini sering terjadi di game yang dimana kamu bisa pindahkan tubuh orang yang kamu bunuh seperti Skyrim, Dishonored, Hitman dan banyak game stealth lainnya. Apakah ada kesan estetika tersendiri untuk melihat mayat musuh bertumpukan di satu wilayah? Mungkin. Tapi kebanyakan orang melakukan ini lebih untuk alasan sh*t and giggles semata dan tak ada kerjaan lain.

15. Tampil telanjang

Pada game yang dimana kamu bisa ganti pakaian atau armor, terkadang ada saat dimana kamu terlalu bosan untuk tampil dengan busana. Makanya pemain terkadang iseng bermain tanpa busana kecuali celana dalam dan melihat reaksi dari NPC atau pemain lain dengan penampilan super minimalismu tersebut. NPC mungkin jarang berikan respon, tapi pemain online mungkin akan bertanya “WTF?” pada penampilanmu tersebut.

Apakah ada kebiasaan lain yang sering kamu lakukan di video game selain dari 15 diatas atau 15 lainnya yang ada disini? Sebutkan dan jelaskan di komen!

gudang film 21

The world of Indonesian cinema has been richly expanded with the advent of Gudang Film 21. This platform has revolutionized how viewers access and enjoy films across the country. By offering a vast array of movie genres and titles, it caters to diverse tastes and preferences. The ultimate aim of Gudang Film 21 is to provide a seamless and user-friendly experience for film enthusiasts.

Comprehensive Movie Library

Gudang Film 21 features an extensive collection of films, ranging from the latest blockbusters to classic hits. Users can explore various genres including drama, action, and comedy, ensuring that there is something for everyone. This diversity enhances the viewing experience, making it easier for users to find their preferred movies.

User Experience and Interface

The platform prides itself on a user-friendly interface that simplifies navigation. With easy-to-use search functions and well-organized categories, users can quickly locate their desired content. Gudang Film 21 focuses on delivering a smooth and enjoyable user experience, making movie watching more accessible and engaging.

Accessibility and Convenience

Gudang Film 21 offers the convenience of accessing films from the comfort of one’s home. The platform supports various devices, allowing users to watch movies on their preferred screens. This flexibility adds to the appeal of Gudang Film 21, making it a popular choice among Indonesian moviegoers.

In summary, Gudang Film 21 has established itself as a premier destination for movie lovers in Indonesia. With its vast movie library, intuitive user interface, and convenient accessibility, it continues to enhance the cinematic experience for audiences across the nation.

idn2 livesports808

idn2 livesports808 adalah platform online yang memberikan akses luas ke berbagai olahraga dan acara olahraga secara langsung. Dengan fitur-fitur canggih, pengguna dapat menikmati pengalaman menonton yang lebih baik dan mendapatkan informasi terkini tentang hasil pertandingan dan statistik olahraga. Artikel ini akan menguraikan berbagai aspek dari idn2 livesports808, termasuk fitur utamanya, keuntungan bagi pengguna, dan cara mengakses layanan ini.

Fitur Utama idn2 livesports808

idn2 livesports808 menawarkan streaming langsung untuk berbagai cabang olahraga seperti sepak bola, basket, dan tenis. Pengguna dapat menikmati siaran berkualitas tinggi dengan berbagai pilihan saluran dan jadwal yang fleksibel.

Keuntungan bagi Pengguna

Keuntungan utama menggunakan idn2 livesports808 adalah akses tanpa batas ke berbagai acara olahraga dari seluruh dunia. Platform ini juga menyediakan update real-time dan analisis mendalam, membantu penggemar tetap terinformasi.

Cara Mengakses Layanan

Untuk menggunakan idn2 livesports808, pengguna hanya perlu mendaftar di situs web dan memilih paket yang sesuai dengan kebutuhan mereka. Platform ini kompatibel dengan berbagai perangkat, termasuk komputer, tablet, dan smartphone.

Secara keseluruhan, idn2 livesports808 adalah solusi ideal bagi penggemar olahraga yang ingin mendapatkan pengalaman menonton yang menyeluruh dan mendalam. Dengan fitur dan keuntungan yang ditawarkan, platform ini menjadi pilihan utama untuk menikmati berbagai acara olahraga secara live.

kalori mie instan kuah

Kalori mie instan kuah merupakan topik yang banyak dicari oleh para penggemar makanan cepat saji di Indonesia. Mie instan kuah dikenal karena kepraktisan dan rasa lezatnya, namun penting untuk memahami kandungan kalori serta dampaknya terhadap kesehatan. Artikel ini akan membahas rincian kalori dalam mie instan kuah, faktor-faktor yang memengaruhi nilai kalori, dan tips untuk mengelola konsumsi mie instan agar tetap sehat.

Jumlah Kalori dalam Mie Instan Kuah

Mie instan kuah umumnya mengandung sekitar 300 hingga 400 kalori per porsi. Nilai kalori ini bisa bervariasi tergantung pada merek dan ukuran porsi mie. Kalori berasal dari karbohidrat, lemak, dan protein yang terkandung dalam mie dan bumbu.

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kalori

Beberapa faktor yang mempengaruhi jumlah kalori adalah jenis mie, jumlah bumbu, dan tambahan seperti telur atau sayuran. Menambah bahan-bahan ini dapat meningkatkan total kalori per porsi mie instan kuah.

Tips Mengelola Konsumsi Mie Instan Kuah

Untuk menjaga asupan kalori tetap seimbang, pertimbangkan untuk mengonsumsi mie instan kuah dengan porsi yang lebih kecil dan menambah sayuran segar. Mengurangi frekuensi konsumsi mie instan dan memilih merek dengan kandungan sodium lebih rendah juga dapat membantu menjaga kesehatan.

Sebagai kesimpulan, memahami kalori dalam mie instan kuah dan faktor-faktor yang mempengaruhinya penting untuk konsumsi yang sehat. Dengan memperhatikan porsi dan menambahkan bahan sehat, Anda dapat menikmati mie instan kuah tanpa mengorbankan kesehatan.

lagu apuse lirik

Lagu Apuse adalah sebuah lagu tradisional dari Papua, Indonesia, yang sering dianggap sebagai simbol kebudayaan daerah tersebut. Lagu ini memiliki lirik yang kaya akan makna dan sering dinyanyikan dalam berbagai acara, baik resmi maupun informal. Apuse merupakan bagian integral dari identitas musik Papua dan memperkenalkan pendengar pada kekayaan tradisi musik daerah tersebut.

Asal Usul Lagu Apuse

Lagu Apuse berasal dari suku-suku yang mendiami wilayah Papua. Lagu ini sering dinyanyikan dalam upacara adat dan perayaan budaya. Melodi dan liriknya mencerminkan kehidupan masyarakat Papua serta kebanggaan mereka terhadap tanah airnya.

Makna dan Lirik Lagu Apuse

Lirik dari lagu ini menggambarkan kerinduan dan harapan masyarakat Papua untuk kehidupan yang lebih baik. Setiap bait memiliki arti yang mendalam, mencerminkan budaya dan nilai-nilai tradisional Papua. Lagu ini juga sering digunakan sebagai alat untuk menjaga warisan budaya.

Penerimaan dan Pengaruh Lagu Apuse

Lagu Apuse telah mendapatkan pengakuan luas baik di tingkat nasional maupun internasional. Selain sebagai bagian dari acara budaya, lagu ini juga digunakan dalam pendidikan untuk memperkenalkan budaya Papua kepada generasi muda dan wisatawan.

Secara keseluruhan, Lagu Apuse adalah representasi kuat dari budaya Papua yang tetap relevan dalam kehidupan sehari-hari masyarakatnya. Lagu ini tidak hanya mempromosikan kebanggaan budaya tetapi juga berfungsi sebagai jembatan antara generasi dan budaya yang berbeda.

daftar michat lewat browser

To effectively use Michat through a browser, follow these comprehensive steps to ensure a smooth and productive experience.

Accessing Michat on a Browser

To start using Michat via a browser, open your preferred web browser and navigate to the official Michat website. Ensure you have a stable internet connection for optimal performance. Once on the site, log in with your credentials or register a new account if you haven’t already. This will allow you to access all Michat features directly from your browser without needing to use a mobile app.

Features and Functionalities

Michat offers various features accessible through the browser, including instant messaging, video calls, and multimedia sharing. You can also manage your contacts, create group chats, and customize notifications. Explore these functionalities to maximize your productivity and communication efficiency.

Troubleshooting Common Issues

If you encounter issues while using Michat on a browser, ensure that your browser is updated to the latest version and clear your cache if necessary. For persistent problems, consult Michat’s support resources or community forums for assistance.

In conclusion, using Michat through a browser provides a flexible alternative to mobile apps, offering access to essential communication tools with minimal hassle. By following these guidelines, you can leverage Michat’s capabilities effectively and address common issues efficiently.

mitos bunga melati belanda

Bunga Melati Belanda, yang juga dikenal dengan nama ilmiah Hoya atau Hoya carnosa, adalah tanaman hias yang sangat populer di kalangan penggemar tanaman. Tanaman ini dikenal karena keindahan bunga-bunganya yang berwarna putih hingga merah muda dan aromanya yang menyenangkan. Tanaman ini mudah dirawat dan cocok untuk berbagai jenis iklim, membuatnya menjadi pilihan yang ideal untuk berbagai jenis ruang, baik di dalam rumah maupun di luar rumah.

Asal Usul dan Sejarah

Bunga Melati Belanda berasal dari daerah tropis Asia, termasuk Indonesia, Malaysia, dan Filipina. Tanaman ini pertama kali diperkenalkan ke Eropa pada abad ke-19 dan sejak itu menjadi populer sebagai tanaman hias di banyak negara. Keunikan bunga yang menyerupai bintang dan kemampuannya untuk bertahan dalam kondisi yang kurang ideal menjadikannya favorit di kalangan pecinta tanaman.

Cara Perawatan dan Penanaman

Bunga Melati Belanda memerlukan cahaya yang cukup, tetapi tidak langsung terkena sinar matahari. Tanaman ini tumbuh baik di tanah yang lembab tetapi tidak tergenang air. Penyiraman secara teratur dan pemupukan bulanan dapat membantu tanaman tumbuh subur. Selain itu, pemangkasan rutin diperlukan untuk menjaga bentuk dan kesehatan tanaman.

Manfaat dan Penggunaan

Selain keindahannya, bunga Melati Belanda juga memiliki manfaat sebagai tanaman penyaring udara alami. Tanaman ini dapat membantu meningkatkan kualitas udara di dalam ruangan dengan menyerap zat-zat berbahaya dan melepaskan oksigen. Hal ini menjadikannya tambahan yang berguna untuk rumah dan kantor.

Secara keseluruhan, Bunga Melati Belanda adalah pilihan yang sangat baik bagi mereka yang mencari tanaman hias yang mudah dirawat dan memiliki manfaat tambahan untuk lingkungan sekitar. Keindahan dan kemudahan perawatannya menjadikannya tanaman yang layak dipertimbangkan untuk koleksi tanaman hias Anda.

alamat pt feng tay banjaran

Alamat PT Feng Tay Banjaran adalah pusat penting dalam industri manufaktur di Indonesia. Perusahaan ini dikenal luas dalam produksi sepatu dan aksesori yang berkualitas tinggi, dengan fasilitas modern yang mendukung proses produksi yang efisien. Dengan lokasi strategis di Banjaran, PT Feng Tay berperan krusial dalam menyediakan produk yang memenuhi standar global serta berkontribusi pada ekonomi lokal.

Fasilitas Produksi

PT Feng Tay Banjaran dilengkapi dengan fasilitas produksi canggih yang memungkinkan mereka untuk memproduksi sepatu dengan berbagai desain dan spesifikasi. Fasilitas ini termasuk mesin-mesin terbaru dan teknologi terkini yang memastikan setiap produk memiliki kualitas yang konsisten dan tinggi.

Peran dalam Ekonomi Lokal

Sebagai salah satu perusahaan manufaktur besar di Banjaran, PT Feng Tay memainkan peran penting dalam ekonomi lokal dengan menyediakan banyak lapangan pekerjaan. Kehadiran perusahaan ini juga mendukung perkembangan sektor industri lainnya di kawasan tersebut.

Komitmen terhadap Kualitas

PT Feng Tay berkomitmen untuk menjaga kualitas produk mereka dengan standar internasional. Proses pengendalian kualitas yang ketat diterapkan untuk memastikan setiap produk memenuhi ekspektasi konsumen dan standard industri global.

Secara keseluruhan, PT Feng Tay Banjaran adalah contoh perusahaan yang sukses dalam industri manufaktur, dengan fasilitas yang modern dan komitmen terhadap kualitas serta kontribusi positif terhadap ekonomi lokal.

Trailer Takeda Takahashi Mortal Kombat 1 Diumumkan

NetherRealm Studios baru-baru ini merilis trailer Takeda Takahashi Mortal Kombat 1 terbaru. Ia adalah salah satu yang masuk dalam Kombat Pack bersama Homelander dan Omni-Man The Boys serta Peacemaker Suicide Squad.

Cuplikan ini menampilkan beberapa gameplay Takeda, termasuk Fatality yang jadi ciri khas waralaba tersebut. Penasaran seperti apa? Ini dia!

Penampilan Takeda Takahashi Mortal Kombat 1

Lewat trailer resmi, Takeda Takahashi di Mortal Kombat 1 menampilkan kemampuannya melawan General Shao memakai senjata cambuk andalannya.

Trailer tersebut juga menampilkan jurus Fatality-nya yang cukup sadis, di mana Takeda melilit tubuh lawannya dengan rantai pisau, mengikatnya kuat hingga tubuh mereka pecah dan terpisah tak berbentuk.

Berikut videonya di bawah ini:

Selain Takeda, Quan Chi juga telah diumumkan sebagai Kombat dalam bentuk DLC. Apa kamu sudah tidak sabar dengan kehadiran Takeda Takahashi di Mortal Kombat 1? Berikan komentarmu ya, Brott!

Baca juga informasi menarik Gamebrott lainnya terkait Berita Game atau artikel lainnya dari Nadia Haudina. For further information and other inquiries..

[RUMOR] Bocoran Mika Genshin Impact yang Bakal Jadi Karakter Cryo Baru

Leaks dan rumor sudah menjadi esensi penting dalam komunitas game yang satu ini. Bocoran terbaru datang dari seorang leaker yang ungkap kemunculan karakter Cryo baru bernama Mika.

Mika Genshin Impact sudah menjadi topik hangat di komunitas selama bebera minggu ini, ditambah lagi dengan rumor bahwa ia datang dari region Mondstadt. Lalu, seperti apakah Mika ini sebenarnya? Yuk langsung nyelam ke artikelnya, brott!

Leaker Ungkapkan Rarity Mika Genshin Impact

Ketika Mika Genshin Impact diumumkan oleh leaker, banyak penggemar yang mengharapkan Mika hadir sebagai karakter Cryo dengan rarity *5. Namun, leaker SaveYourPrimos memberi konfirmasi bahwa Mika akan hadir sebagai karakter Cryo-Polearm dengan rarity bintang *4. Hal ini juga sudah dikonfirmasi oleh leaker hxg_diluc.

Dari segi penampilan, Mika hadir dengan tinggi medium-male seperti Xiao, Kazuha, dan kawan-kawan. Ia miliki surai blonde serta netra biru. Dari deskripsi ini, banyak penggemar yang mengatakan bahwa Mika Genshin Impact mirip dengan Len Kagamine dan/atau Mikael Hyakuya dari anime Owari no Seraph.

Lalu dari segi sifat, Mika miliki sifat yang terbuka namun ia akan merasa canggung jika berada di dekat orang yang tenar seperti Traveler. Mika sendiri bekerja sebagai surveyor Reconnaissance Company milik Knight of Favonius yang dipimpin oleh Eula, yang mana hal ini sudah menjadi bukti bahwa Mika memang berasal dari Mondstadt.

Leaker lain yakni Ubatcha1 ungkapkan bahwa kemungkinan besar Mika akan hadir di quest versi 3.1. Namun, untuk tanggal perilisannya ke dalam roster playable character masih belum dapat diketahui.

Pasang Reminder! Jadwal Resmi Livestream Genshin Impact 3.1 Telah Diumumkan

Kabar baik ini diumumkan secara resmi melalui akun resmi sosial media Genshin Impact. Dalam pengumumannya, developer menyampaikan jadwal livestream untuk memberikan informasi terbaru terkait update 3.1

Kabarnya, livestream ini dapat kalian saksikan melalui channel resmi Twitch Genshin Impact. Livestream tersebut akan berlangsung pada 16 September 2022 pukul 19.00 WIB.

Selain itu, special program livestream Genshin Impact 3.1 ini akan diupload ke Youtube Channel pada 16 September 2022 pukul 23.00 WIB.

Special Program ini akan mengenalkan konten – konten perkembangan baru yang bisa kita nikmati di update 3.1 mendatang. Jadi, pastikan kamu siap lahir batin untuk segala keseruannya ya, brott!

Baca juga informasi menarik lainnya terkait Genshin Impact atau artikel lainnya dari Sofie Diana. For further information and other inquiries, you can contact us via author

10 Game Dimana Kamu Tahu Betul Bahwa Dirimu Adalah Penjahat_2

Bermain sebagai tokoh yang serba baik di video game terkadang bisa jadi membosankan. Ada kalanya kamu perlu merenung sejenak dan membayangkan bagaimana jadinya jika selama ini kamu dapat melakukan hal-hal yang biasa tak terpuji di dunia nyata ? Apabila selama ini kamu merasa ogah untuk melakukan hal yang kamu tahu sejak awal itu buruk sekaligus negatif di hadapan masyarakat pada umumnya, bersyukurlah saja brott, itu artinya kalian masih dibekali akal untuk bisa mengkontribusikan hidupmu di dunia.

Akan tetapi, di saat yang bersamaan kamu juga tak lupa harus berterima kasih kepada video game. Media permainan virtual super interaktif tersebut merupakan sarana paling pas buatmu untuk melampiaskan sisi-sisi lain yang mungkin bermuara dari rasa nafsu atau kedaginganmu. Seperti yang baru-baru ini sudah diungkapkan dan disetujui oleh New York Times, video game adalah karya seni. Video game punya banyak penggambaran yang terefleksi dari berbagai hal di dunia yang sudah tersinergi dari imajinasi milik si kreator.

Dengan menyebut istilah “baik” dan “jahat” sebagai salah satu instrumen, dalam video game kamu bisa merasakan secara langsung suatu peran yang tidak hanya sebatas menolong, membantu, menegakan keadilan, kebenaran hingga berbagai tindakan terpositif yang lain. Hal-hal yang selama ini menjadi semacam “alergi” bagi sebagian besar masyarakat juga bisa kamu coba di sini. Tentu yang kami maksud adalah suatu peran yang betul-betul mengindikasikanmu sebagai “bajingan” di video game.

Setelah sebelumnya kami sempat memberimu sedikit wejangan mengenai game-game apa yang sempat menipumu dalam list mengenai “10 Game Dimana secara Tak Sadar Kamu Berperan sebagai Penjahat“. Kali ini, kami ingin menyuguhkan satu list dengan tema dasar yang serupa, namun dengan kondisi bahwa kamu benar-benar tahu sejak awal bila dirimu memang berperan sebagai sesosok tokoh antagonis dalam sudut pandang yang lazim. Berikut listnya:

Daftar isi

10. Overlord

Genre: Action Role-Playing

Tahun: 2007 (Overlord I), 2009 (Overlord II)

Platform: PS3, Xbox 360, PC

Ingin menjadi jahat atau lebih jahat lagi ? Inilah satu tagline utama dari Overlord. Kamu berperan sebagai sesosok ksatria yang mati, namun dipilih dan dibangkitkan kembali oleh para sekumpulan Gremlin. Mereka telah menjadikanmu sebagai sang tuan barunya demi membalaskan dendam kepada sekelompok pahlawan yang telah berhasil membunuh tuan lama mereka.

Selain harus menuntut balas, kamu juga punya pilihan untuk menguasai dan memberikan teror kepada para penduduk sekitar yang kamu jumpai, baik itu dengan menggunakan kekuatanmu sendiri ataupun dengan memerintahkan para minionmu tersebut secara langsung supaya tak perlu capek-capek mengotori tangan. Hal ini nantinya juga akan memberi semacam pengaruh terhadap nasib dan ceritamu selanjutnya di dalam game.

9. Mister Mosquito

Genre: Action, Simulation

Tahun: 2001

Platform: PS2

Dalam sudut pandang lain, apa yang kamu lakukan di game ini bisa dibilang merupakan insting alami dalam bertahan hidup. Tapi menurut kacamata manusia, yang kamu lakukan tersebut tergolong bisa sangat begitu merugikan bagi hidup mereka. Banyak jutaan orang yang kabarnya telah meninggal akibat penyakit yang kabarnya dibawa oleh satu hewan serangga yang selalu kamu jumpai di rumah. Dan dalam video game, bagaimana jadinya apabila kamu dapat berkesempatan untuk merasakan pengalaman menjadi seekor nyamuk dalam Mister Mosquito ?

Game ini betul-betul ingin mensimulasikan adegan dari para nyamuk yang gemar menghisap darahmu secara hit and run. Sehingga kamu pun juga harus sering terbang ke sana kemari guna mencari spot-spot atau momentum bagus dalam menancapkan “tusukanmu”, lalu menyedot darah para manusia itu.

8. Party Hard

Genre: Action, Stealth

Tahun: 2015 (Party Hard 1), 2018 (Party Hard 2)

Platform: PC, PS4, Xbox One, Switch, Android, iOS

Tidur sembari mendengarkan berbagai kebisingan memang sangatlah terlalu menyiksa untukmu, terutama apabila suara-suara bising tersebut berasal dari dengungan musik pesta yang disetel secara kencang sekali di dekat kediamanmu. Alih-alih meminta mereka untuk mengecilkan volume suara, kamu justru melakukan sebuah cara yang lebih ekstrim demi bisa tidur dengan tenang. Inilah yang menjadi satu premis utama dalam game Party Hard.

Kamu akan berencana untuk betul-betul mengacaukan langsung acara pesta menyebalkan itu dengan cara membunuh orang-orang di sana. Yang cukup menantang, kamu tidak boleh bertindak sembarangan dalam menjalankan aksimu. Kamu wajib menyusun sebuah strategi atau memanfaatkan berbagai alat, jebakan, hingga beragam mekanisme-mekanisme stealth lainnya demi memuluskan rencanamu. Terlihat sedikit memiliki kemiripan konsep dengan game modern Hitman, namun lebih dimainkan secara top down.

7. Infectonator 3: Apocalypse

Genre: Simulation

Tahun: 2018

Platform: PC

Zombie apocalypse memang adalah sebuah tema yang belakangan sudah dianggap umum oleh para gamer seperti kalian. Namun, bagaimanakah apabila dari tema tersebut kamu bisa berperan sebagai otak utama yang memunculkan wabah teror tersebut ? Developer indie asal negeri kita tercinta, Toge Production telah berhasil membuat suatu game zombie simulasi yang cukup unik dengan grafis yang begitu lucu.

Berjudul Infectonator, seri ketiga game ini yang berjudul Infectonator 3: Apocalypse bisa menjadi pilihan menarik bagimu untuk merasakan indahnya membuat atau mengoplos suatu virus mutakhir demi menjangkiti para manusia-manusia yang ingin segera kamu ubah sebagai zombie. Karena bergenre simulasi, kamu juga wajib memperhatikan mekanisme-mekanisme mengenai jumlah sumber daya yang kamu punyai guna menghasilkan suatu wabah yang lebih berseni dan mujarab.

6. Resident Evil: Operation Racoon City

Genre: Third Person Shooter

Tahun: 2012

Platform: PC, PS3, Xbox 360

Masih sedikit mirip dengan Infectonator, franchise game zombie populer seperti Resident Evil pun juga tak ketinggalan punya suatu game sampingan yang ingin memfokuskan cerita pada dua kelompok pasukan khusus di tengah mberkecamuknya wabah infeksi zombie. Meski kamu juga bisa berperan sebagai sekelompok pasukan yang punya tujuan mulia seperti Echo Six, namun para pasukan khusus kepunyaan Umbrella seperti USS seakan menjadi daya tarik utama dalam game Resident Evil: Operation Racoon City.

Dengan misi untuk mengambil suatu data yang menunjukan bukti kesalahan Umbrella atas terjadinya teror zombie di Raccoon City, kamu sebagai para personel pasukan USS dengan style atau gaya penampilan yang cukup nyetrik ini harus bahu membahu dalam mencari hingga melawan para pasukan lain, zombie, dan tak ketinggalan dengan para monster-monster boss yang menghadang.

5. Destroy All Humans!

Genre: Action-Adventure

Tahun: 2005 (Destroy All Human!), 2006 (Destroy All Human! 2), 2008 (Destroy All Humans! Big Willy Unleashed & Destroy All Humans! Path of the Furon).

Platform: PS2, PS3, Xbox, Xbox 360, Wii

Mirip seperti si nyamuk, alien dalam game Destroy All Humans! ini sebenarnya punya motif kuat untuk melakukan hal yang bagi para manusia sangat begitu mengancam hidup mereka. Demi mempertahankan eksistensi peradabannya dari kepunahan, mereka datang ke bumi di tahun 1959 dengan misi untuk mencari DNA Furon (nama ras miliknya) yang konon terdapat di dalam sel otak para manusia.

Selain kamu bisa menjahili dan merasakan enaknya menyiksa ataupun meneror para manusia di game ini, kamu sebagai alien dengan nama Cryptosporidium 137 juga mengemban suatu misi khusus untuk menghentikan aksi dari sekelompok agensi federal yang sudah memanfaatkan teknologi dan DNA dari orang di planet asalmu untuk kepentingan mereka sendiri.

4. Tropico

Genre: Simulation

Tahun: 2001 (tropico 1), 2003 (Tropico 2: Pirate cove), 2009 (Tropico 3), 2011 (Tropico 4), 2014 (Tropico 5), 2019 (Tropico 6)

Platform: PC, PS4, Xbox 360, Xbox One

Rumitnya dunia politik yang penuh dengan berbagai macam tipu daya nampaknya telah berhasil diproyeksikan secara gamblang di game ini. Meski Tropico sekilas terlihat seperti sebuah game simulasi bangun-bangun dan menghias kota secara cantik nan eksotik, game ini juga menghadirkan suatu aspek penting yang melibatkanmu untuk memainkan peran sebagai layaknya seorang pemimpin negara.

Lewat karakter El Presidente, kamu seakan sudah terbawa pada suatu arah yang menunjukan bahwa dirimu bukanlah seorang pemimpin yang mengutamakan kepentingan rakyat di atas segalanya. Perlunya kamu untuk bermain licik, keras, dan cerdas kepada para warga ataupun faksi-faksi lawanmu dalam setiap kebijakan yang sudah kamu putuskan merupakan esensi utama yang membuat game ini istimewa.

3. Lucius

Genre: Horror

Tahun: 2012 (Lucius), 2015 (Lucius II: The Prophecy), 2018 (Lucius III)

Platform: PC

Merasa familiar dengan film “anak setan” seperti Omen ataupun 666 ? Karena versi video gamenya ternyata ada dan bisa kamu rasakan sensasinya. Berjudul Lucius, game ini mungkin bisa menjadi sangat menyegarkan bagimu. Kamu di sini betul-betul berperan sebagai si anak anti kristus yang punya kekuatan untuk membunuh orang-orang secara supernatural namun seolah dibuat natural ala film final destination.

Dengan memanfaatkan objek-objek interaktif sekitar, kamu bisa membuat para calon korbanmu mati karena terkena perangkap objek mematikan yang sudah kamu rancang tersebut. Bahkan ada skenario lain dimana kamu dapat menghipnotis mereka untuk bunuh diri, membunuh orang lain, hingga menjalankan hal-hal yang sangat berguna untukmu.

2. Manhunt

Genre: Stealth Action

Tahun: 2003 (Manhunt 1), 2007 (Manhunt 2)

Platform: PC, PS2, PSP, Wii

Franchise game ini biasa dikenal banyak orang sebagai game yang cukup “kerad” untuk dimainkan. kedua Karakter yang kamu kendalikan dalam dua serinya juga tidaklah sebaik yang kamu kira ketika kamu tahu tentang latar belakang mereka. Manhunt sebagai nama judul serinya adalah game yang ingin menunjukanmu sebuah drama kekerasan yang selama ini tidak bisa dibayangkan oleh akal sehat.

Dimulai dari cerita tentang seorang sutradara sinting yang ingin membuat film snuff (film yang mempertontonkan adegan pembunuhan secara riil) dengan memanfaatkan kamu, selaku narapidana yang seharusnya dihukum mati pada saat itu (Manhunt 1), sampai ke kisah tentang pasien rumah sakit jiwa (juga kamu) yang selama ini ternyata merupakan kelinci percobaan dari suatu program eksperimen yang membuatmu memiliki kepribadian tambahan yang sangat berbahaya (Manhunt 2) adalah bentuk pesona awal dari game ini.

1. Hatred

Genre: Top Down Shooter

Tahun: 2015

Platform: PC

Game ini juga sempat menjadi kontroversi ketika pertama kali diumumkan pada bulan Oktober tahun 2014 lalu. Karena sangat amat eksplisit sekali dalam menggambarkan suatu kekerasan dari konsep cerita yang betul-betul amoral bila dihadapkan langsung kepada masyarakat. Ya, tentu kalian pasti ingat dengan bagaimana fenomenalnya pemberitaan game berjudul Hatred tersebut dan respon banyak orang ketika menyaksikan trailernya.

Singkatnya, kamu adalah seorang pria tanpa nama yang sangat anti sosial sekali kepada masyarakat. Kamu sangat jijik dengan keberadaan mereka di sekitarmu hingga merasa bahwa menggenosida mereka semua adalah jalan terbaik dalam menikmati sisa-sisa hidupmu. Aksi gameplay yang ditawarkan juga tergolong sadis lewat adanya semacam eksekusi sinematik yang bisa bikin sebagian pihak trauma untuk mendengar apalagi melihat game ini.

https://www.youtube.com/watch?v=qV3PhvCf_Jg

Bonus: GTA dan semua game open world yang legalkan kamu untuk bunuh orang ?

Tidak perlu ditanya, ketika memainkan game open world sejuta ini umat kamu pastinya sudah tahu bahwa kamu selalu memainkan sesosok karakter yang sejatinya sama sekali “gak bener”. Apalagi ketika malah mengiyakannya dengan membunuh banyak NPC-NPC tak berdosa demi memuaskan rasa ekstasimu. Dimana secara tak langsung, artinya kamu sudah sadar dan mampu mulai membangun sebuah peran-peran secara mandiri sebagai orang jahat. Hal ini berlaku tidak hanya untuk GTA saja, melainkan juga untuk game-game open world lain yang dikenal terlalu sering memanjakan kamu tentang istilah “kebebasan”

Apakah ini salah ? Jika kamu mampu untuk tetap konsisten mendiferensiasikan dunia nyata dan dunia game sebagai dua entitas berbeda yang harus diambil positifnya dan dibuang jeleknya, kami rasa memainkan game-game yang memiliki banyak unsur kejahatan yang tak terkira bisa menjadi sebuah bentuk pembelajaran hidup yang menarik untuk kalian semua.

Demikianlah list kami mengenai game-game yang ketika pertama kali dimainkan, kamu sudah tahu bahwa dirimu adalah orang bejat. Jangan lupa untuk membaca list-list unik nan otentik kami dalam halaman G | List, beserta dengan berita-berita menarik lain seputar video game dari saya, Ido Limando